The Flanker (@theflankerid) 's Twitter Profile
The Flanker

@theflankerid

Beyond the Field. || 📧: [email protected]

ID: 1291787107178917889

linkhttp://theflanker.id calendar_today07-08-2020 17:23:52

22,22K Tweet

139,139K Followers

377 Following

The Flanker (@theflankerid) 's Twitter Profile Photo

Real Madrid ini butuh motivasi tambahan jelang leg 2 vs Arsenal. Namun, vs Alaves ini Mbappe justru dapat kartu merah di babak pertama. Untungnya enggak kebobolan dan malah Camavinga mampu mencetak gol untuk membuat mereka unggul 1-0.

The Flanker (@theflankerid) 's Twitter Profile Photo

Emang nggak gampang jadi ball-playing GK. Itulah kenapa, ketika ada kiper yang fasih melakukan, nilainya akan naik. Sebab kemampuan itu penting buat banyak klub. Dalam konteks United pun, punya kiper yang jago ball-playing itu penting. Sistem Amorim membutuhkannya.

The Flanker (@theflankerid) 's Twitter Profile Photo

Kehilangan bola 50x di area berbahaya… ini PR yang harus diselesaikan Amorim. Build-up tum harus punya rute-rute yang lebih variatif. Pemain harus didevelop agar mereka mampu solutif di lapangan. Kalau enggak, ya, hasil seperti vs Newcastle tadi bakalan sering kejadian.

Kehilangan bola 50x di area berbahaya… ini PR yang harus diselesaikan Amorim. Build-up tum harus punya rute-rute yang lebih variatif. Pemain harus didevelop agar mereka mampu solutif di lapangan.

Kalau enggak, ya, hasil seperti vs Newcastle tadi bakalan sering kejadian.
The Flanker (@theflankerid) 's Twitter Profile Photo

PSG & BARCELONA LOLOS! Pelajaran dari mereka malam ini: Keunggulan yang cukup meyakinkan tetap bisa bikin deg-degan. Aston Villa & Dortmund enggan menyerah, tapi memang PSG & Barcelona lebih cerdik dalam memanfaatkan momen di keseluruhan leg. Ketajaman juga jadi pembeda.

The Flanker (@theflankerid) 's Twitter Profile Photo

Real Madrid jelas butuh sistem yang lebih rigid dari apa yang diracik Ancelotti. Emang sebelumnya works, tapi sekarang skuad berbeda. Mbappe & Vini bukan anugerah buat fase bertahan, Madrid butuh struktur Fase menyerang juga lebih sporadis tanpa Kroos, Madrid butuh pattern.

Real Madrid jelas butuh sistem yang lebih rigid dari apa yang diracik Ancelotti.

Emang sebelumnya works, tapi sekarang skuad berbeda.

Mbappe & Vini bukan anugerah buat fase bertahan, Madrid butuh struktur

Fase menyerang juga lebih sporadis tanpa Kroos, Madrid butuh pattern.
The Flanker (@theflankerid) 's Twitter Profile Photo

Sementara itu, Madrid disingkirkan oleh tim yang dibangun dengan ide, sistem yang jelas. Arsenal ini punya salah satu pertahanan terbaik di Eropa, dan itu berkat sistem serta strategi yang matang dari Arteta. Pattern saat menyerang pun dibangun untuk membantu pemain stand-out.

Sementara itu, Madrid disingkirkan oleh tim yang dibangun dengan ide, sistem yang jelas.

Arsenal ini punya salah satu pertahanan terbaik di Eropa, dan itu berkat sistem serta strategi yang matang dari Arteta.

Pattern saat menyerang pun dibangun untuk membantu pemain stand-out.
The Flanker (@theflankerid) 's Twitter Profile Photo

Satu kepala lagi yang membuktikan bahwa sistem yang bagus juga akan menghasilkan tim yang menangan: Simone Inzaghi. Semifinal, dan ini bukan yang pertama buatnya dan Inter. Skuad mungkin yang termurah di antara semifinalis, tapi permainan jelas salah satu yang paling mahal.

Satu kepala lagi yang membuktikan bahwa sistem yang bagus juga akan menghasilkan tim yang menangan: Simone Inzaghi.

Semifinal, dan ini bukan yang pertama buatnya dan Inter.

Skuad mungkin yang termurah di antara semifinalis, tapi permainan jelas salah satu yang paling mahal.
The Flanker (@theflankerid) 's Twitter Profile Photo

Mudah mengkritik Arteta karena nggak prioritasin buat beli striker, tapi rasanya perlu juga memuji dia karena jeli dalam memaksimalkan siapa saja buat cetak gol—terlepas posisi asli. Sebelumnya ada Havertz, kini Merino.

Mudah mengkritik Arteta karena nggak prioritasin buat beli striker, tapi rasanya perlu juga memuji dia karena jeli dalam memaksimalkan siapa saja buat cetak gol—terlepas posisi asli.

Sebelumnya ada Havertz, kini Merino.
The Flanker (@theflankerid) 's Twitter Profile Photo

Mainoo jarang “kelihatan” di bawah Ruben Amorim, tapi kali ini dia datang di saat yang tepat. Penyelesaian yang apik. Sepertinya bakal ada adu penalti di Old Trafford?

The Flanker (@theflankerid) 's Twitter Profile Photo

Tak ada cara mudah untuk menang di kamus Manchester United musim ini. Kalau ada rute yang sulit, itu yang ditempuh. Laga vs Lyon adalah bukti sahih. Unggul 2-0 terus jadi 5-4 itu bikin capek. Tapi kuncinya: BELIEVE.

Tak ada cara mudah untuk menang di kamus Manchester United musim ini.

Kalau ada rute yang sulit, itu yang ditempuh. Laga vs Lyon adalah bukti sahih. Unggul 2-0 terus jadi 5-4 itu bikin capek.

Tapi kuncinya: BELIEVE.
The Flanker (@theflankerid) 's Twitter Profile Photo

BODØ ADALAH TANAH YANG SUBUR BUAT SEPAK BOLA NORWEGIA. Dari klub Bodø/Glimt, banyak talenta potensial bermunculan. Banyak cerita-cerita indah soal sepak bola tertulis menyenangkan. Dan musim ini klub tersebut lolos ke semifinal Liga Europa. 2020, kami pernah menulis mereka. 👇🏻

BODØ ADALAH TANAH YANG SUBUR BUAT SEPAK BOLA NORWEGIA.

Dari klub Bodø/Glimt, banyak talenta potensial bermunculan. Banyak cerita-cerita indah soal sepak bola tertulis menyenangkan. Dan musim ini klub tersebut lolos ke semifinal Liga Europa.

2020, kami pernah menulis mereka. 👇🏻
The Flanker (@theflankerid) 's Twitter Profile Photo

November tahun lalu, tweet ini dirilis setelah melihat Madrid begitu limbung. Dan Madrid kelihatan tambah parah setelah tersingkir dari UCL & berpeluang tanpa gelar La Liga. Madrid butuh sistem yang lebih rigid untuk skuad sekarang. Dan pisah dengan Ancelotti adalah hal bijak.

The Flanker (@theflankerid) 's Twitter Profile Photo

30 gol + 21 assist di seluruh kompetisi buat Barcelona musim ini. Jumlah itu begitu produktif, ciamik. Jika Barcelona raih banyak gelar musim ini, atau pun bila hanya satu di antara 3 yang tersedia, Raphinha jelas layak jadi kandidat kuat peraih Ballon d’Or. Sepakat?

30 gol + 21 assist di seluruh kompetisi buat Barcelona musim ini. Jumlah itu begitu produktif, ciamik.

Jika Barcelona raih banyak gelar musim ini, atau pun bila hanya satu di antara 3 yang tersedia, Raphinha jelas layak jadi kandidat kuat peraih Ballon d’Or. Sepakat?
The Flanker (@theflankerid) 's Twitter Profile Photo

Manchester United udah nggak ketolong di liga. Nggak klinis, nggak bisa memanfaatkan clutch momen, terlalu sloppy saat bertahan. Ada aja problem atau kesialan yang bikin mereka nggak menang. Konsisten jadi inkonsisten. Hanya gelar Liga Europa yang bisa menyelamatkan musim ini.

Manchester United udah nggak ketolong di liga. Nggak klinis, nggak bisa memanfaatkan clutch momen, terlalu sloppy saat bertahan. Ada aja problem atau kesialan yang bikin mereka nggak menang. Konsisten jadi inkonsisten.

Hanya gelar Liga Europa yang bisa menyelamatkan musim ini.
The Flanker (@theflankerid) 's Twitter Profile Photo

1 KEMENANGAN LAGI Liverpool hanya butuh 1 kemenangan lagi untuk memastikan jadi kampiun Premier League musim ini. Yang menarik, gol vs Leicester pada laga tadi dicetak oleh Trent Alexander-Arnold yang mungkin aja hengkang ke Real Madrid. Kemenangan yang emosional.

1 KEMENANGAN LAGI

Liverpool hanya butuh 1 kemenangan lagi untuk memastikan jadi kampiun Premier League musim ini.

Yang menarik, gol vs Leicester pada laga tadi dicetak oleh Trent Alexander-Arnold yang mungkin aja hengkang ke Real Madrid.

Kemenangan yang emosional.
The Flanker (@theflankerid) 's Twitter Profile Photo

Tadi calon pemain Madrid (TAA) golin. Sekarang kami scouting langsung calon pelatih Real Madrid. Xabi Alonso lagi memimpin Bayer Leverkusen menghadapi St. Pauli di Millerntor. 📷: Bergas

Tadi calon pemain Madrid (TAA) golin.

Sekarang kami scouting langsung calon pelatih Real Madrid. Xabi Alonso lagi memimpin Bayer Leverkusen menghadapi St. Pauli di Millerntor.

📷: <a href="/bergasss/">Bergas</a>